9 Aplikasi Perekam Suara Android Terbaik

shares |


Setidaknya, ada beberapa aplikasi perekam suara android terbaik yang bisa kamu temukan di Google Play Store. Hal ini tak lain karena alat perekam suara sangat dibutuhkan manusia saat ini. Baik untuk membuat catatan, merekam musik sederhana, merekam cuplikan pidato penting, merekam jalannya seminar atau pertemuan penting lainnya, serta untuk merekam suara nyanyian iseng ataupun untuk tujuan yang lainnya.
Berikut adalah beberapa aplikasi perekam suara untuk android terbaik untuk anda:
1. Easy Voice Recorder
Aplikasi perekam suara untuk android yang satu ini, memiliki kualitas yang tinggi. Hasil rekaman aplikasi ini sangatlah jernih, dengan format luaran PCM atau WAV file. Selain itu, aplikasi ini sangat memudahkan anda para pengguna aplikasi ini di android. Dimana anda, hanya cukup menekan tombol di widged pada layar android anda dan langsung bisa digunakan untuk merekan suara yang anda inginkan dengan kualitas yang tinggi.


2. Smart Voice Recorder
Aplikasi ini sangat cocok untuk anda yang suka dan aktif dalam merekam untuk keperluan tertentu, seperti untuk keperluan wawancara. Hasil rekaman dari aplikasi ini sangat jernih dan bisa anda atur sendiri tingkat kejernihannya, mulai dari 8 Hz sampai dengan 44 Hz. Smart Voice Recorder ini memberikan kemudahan kepada anda dengan fitur andalannya yaitu realtime spektogram. Dimana anda dapat membuat suara diam atau hening dengan otomatis.

3. Tape A Talk Voice Recorder
Berbagai kemudahan bisa anda dapatkan dari aplikasi perekam suara yang satu ini. Mulai dari merekam catatan suara, merekam audio, memo suara hingga merekam suara di saat layar mati sekalipun. Luaran dari aplikasi ini dapat anda simpan dengan format luaran WAV file ataupun 3GP sesuai dengan pilihan anda. Satu kemudahan lagi yang bisa anda dapatkan adalah anda dapat langsung mengirimkan hasil rekaman anda secara otomatis melalui E-mail, FTP ataupun Dropbox sekalipun. Aplikasi ini sangatlah memudahkan anda pengguna Tape A Talk Voice Recorder.

4. Audio Recorder Green Apple Studio
Aplikasi perekam suara android ini dikembangkan oleh perusahaan Green Apple Studio. Hampir sama dengan aplikasi perekam suara sebelumnya Smart Voice Recorder, anda dapat dengan mudah mengatur tingkat kejernihan dari hasil rekaman anda. Adapun bentuk file luaran dari aplikasi ini adalah OGG dan juga MP3. Tampilan yang sangat menarik dari aplikasi ini, akan menarik para pengguna Google Play Store untuk mengunduh dan menggunakan aplikasi ini.

5. Splend AppsSama halnya dengan aplikasi perekam suara Green Apple Studio, Splend Apps juga dikembangkan oleh perusahaan terkemuka bernama Splend Apps. Aplikasi ini cocok digunakan untuk merekam berbagai moment dan juga berbagai acara. Hasil rekaman dengan kualitas tinggi yang tidak terbatas dengan ketentuan waktu, sangat memudahkan anda untuk bisa mengabadikan setiap pertemuan sesuai kehendak hati anda. Namun, aplikasi ini mempunyai satu kekurangan, kekurangan itu adalah sangat dipengaruhi oleh ukuran memori penyimpanan. Aplikasi ini sangat cocok untuk tablet ataupun smartphone yang sedang marak dan banyak diminatisaat ini.

6. Recforge Lite – Audio Recorder
Aplikasi Recforge Lite – Audio Recorder ini mempunyai berbagai fitur yang mampu memanjakan para penggunanya. Salah satu fitur tersebut adalah fitur editing, dimana anda dapat mengedit hasil rekaman anda sendiri tanpa harus minta bantuan ahli recorder. Sehingga anda dapat menghasilkan rekaman yang sangat bagus.

7. Voice Recorder HD
Termudah serta terramah diantara yang lain, itulah sebutan yang tepat untuk aplikasi perekam suara yang satu ini. Untuk dapat mengakses aplikasi ini, anda tinggal menekan menu recording pada aplikasi anda kemudian tekan tombol REC, dan anda langsung dapat menggunakan aplikasi ini kemudian tekan ulang tombol tersebut untuk mengakhiri proses perekaman. Hasil rekaman akan langsung tersimpan secara otomatis pada perangkat elektronk anda. Fitur andalan dari aplikasi ini adalah anda dapat menggunakan rekaman yang dijadwalkan pada waktu tertentu. Selain itu, anda dapat dengan mudah mengubah judul dari hasil rekaman anda. Aplikasi perekam suara untuk android ini sangat cocok untuk anda yang berprofesi sebagai pembisnis, audio professional, sound engineer, jurnalis, dosen, pelajar ataupun mahasiswa, serta siapapun yang berkecipung pada bidang pengelolaan memo suara. Aplikasi ini memiliki beberapa keunggulan sebagai berikuy:
  • Perekam audio berkualitas tinggi dengan rentang waktu hingga 2 jam
  • Perekam latar dimana anda dapat menggunakan aplikasi lain selagi anda membuka aplikasi perekam suara ini
  • Kemampuan perekam audio mulai dari rendah : 8 KHZ, sedang : 22,05 KHZ, serta tinggi : 44,1 KHZ
  • Konektivitas yang tinggi untuk semua model pemutaran audio (mulai dari Mac, Windows, ataupun Linux)
  • Dapat digunakan untuk berbagi audio melalui Dropbox ataupun aplikasi lainnya
  • Transfer audio ke komputer dapat dilakukan dengan melalui USB
  • Cepat serta mudah saat digunakan


8. Audio Recorder
Audio recorder merupakan salah satu aplikasi resmi keluaran Sony Audio Recorder. Banyak kemudahan yang ditawarkan dari aplikasi ini, diantaranya karakteristiknya yang sangat intuitif dan mudah digunakan untuk merekam, pause, audio editing, serta pengaturan perekaman dan juga fungsi lainnya. Plikasi yang canggih ini bisa anda dapatkan secara gratis dari aplikasi Google Play Store.

9. Perekam Suara Super
Perekam suara yang sangat super keren dengan kualitas yang tidak membutuhkan pengujian lagi. Luaran yang dihasilkan sangat berkualitas. Aplikasi ini juga memudahkan anda untuk mengubah suara menjadi audio dengan rentang waktu yang cukup lama sesuai keinginan anda. Aplikasi ini memiliki tujuh tingkatan audio yang bisa anda gunakan  untuk mengelolahasil rekaman anda. Aplikasi ini bisa anda dapatkan dengan percuma melalui aplikasi Google Play Store.

Related Posts

1 komentar

  1. Saya Atas nama IBU SALMAH ingin berbagi cerita kepada anda semua bahwa saya yg dulunya cuma seorang TKW di SINGAPURA jadi pembantu rumah tangga yg gajinya tidak mencukupi keluarga di kampun,jadi TKW itu sangat menderita dan di suatu hari saya duduk2 buka internet dan tidak di sengaja saya melihat komentar orang tentan AKI SOLEH dan katanya bisa membantu orang untuk memberikan nomor yg betul betul tembus dan kebetulan juga saya sering pasan nomor di SINGAPURA,akhirnya saya coba untuk menhubungi AKI SOLEH dan ALHAMDULILLAH beliau mau membantu saya untuk memberikan nomor,dan nomor yg di berikan AKI SOLEH 100% tembus (4D) <<< 2 8 7 6 >>> saya menang togel (179,juta) meman betul2 terbukti tembus dan saya sangat bersyukur berkat bantuan AKI SOLEH kini saya bisa pulang ke INDONESIA untuk buka usaha sendiri,,munkin saya tidak bisa membalas budi baik AKI SOLEH sekali lagi makasih yaa AKI dan bagi teman2 yg menjadi TKW atau TKI seperti saya,bila butuh bantuan hubungi saja AKI SOLEH DI 082-313-336-747- insya ALLAH beliau akan membantu anda.Ini benar benar kisah nyata dari saya seorang TKW trimah kasih banyak atas bantuang nomor togel nya AKI wassalam.

    KLIK DISINI ((( BOCORAN * TOGEL * JITU ( 4D ) HARI * INI )))

    ReplyDelete